Kunjungan Ilmiah Mahasiswa Prodi Pendidikan Agama Islam ke Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kota Bogor

mpi.staia.ac.id-Kamis, 20 Okotober 2022, Program Studi Pendidikan Agama Islam STAIA Bogor mengadakan kunjungan ilmiah untuk para mahasiswa ke Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kota Bogor.

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka pengayaan materi matakuliah Pendidikan Keluarga dan Pendidikan Masyarakat, mahasiswa Semester VII. Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah. Sebanyak 37 mahasiswa yang mengikuti kegiatan ini.

Adapun materi yang disampaikan oleh DP3A Kota Bogor dalam kunjungan ini adalah Program DP3A Kota Bogor dan Peranserta Sarjana Pendidikan Agama Islam dalam Implementasi Program Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak di Masyarakat.

Tinggalkan Balasan